Danrem 074/Warastratama Surakarta Kolonel Inf Bakti Agus Fadjari
mengatakan, penangkapan anak buahnya dilakukan pada Sabtu 19 Juli 2015
malam. ''Atas kasus tersebut, yang bersangkutan kemudian menjalani
proses hukum lebih lanjut di Detasemen Polisi Militer (Denpom) IV/4
Surakarta,'' ujarnya beberap waktu lalu.
Agus menambahkan, proses hukum kasus tersebut selanjutnya diserahkan kepada Denpom yang berwenang untuk menyelidiki setiap anggota TNI yang diduga terlibat dalam perkara tindak pidana.
Bukan hanya Kopral K, lima warga sipil yang berperan sebagai pemasang judi dadu juga ikut ditangkap petugas Intel Korem Warastratama. Kemudian mereka diserahkan ke petugas Polresta Surakarta untuk ditindaklanjuti.
Lima warga yang ditangkap itu yakni, warga Jajar Laweyan Fergiawan (26), Deny Nugroho (26), dan Sariyanto (40). Lalu Hermawan (29) warga Baron Laweyan dan Suparno (37) warga Makamhaji Kartasura.
Agus menambahkan, proses hukum kasus tersebut selanjutnya diserahkan kepada Denpom yang berwenang untuk menyelidiki setiap anggota TNI yang diduga terlibat dalam perkara tindak pidana.
Bukan hanya Kopral K, lima warga sipil yang berperan sebagai pemasang judi dadu juga ikut ditangkap petugas Intel Korem Warastratama. Kemudian mereka diserahkan ke petugas Polresta Surakarta untuk ditindaklanjuti.
Lima warga yang ditangkap itu yakni, warga Jajar Laweyan Fergiawan (26), Deny Nugroho (26), dan Sariyanto (40). Lalu Hermawan (29) warga Baron Laweyan dan Suparno (37) warga Makamhaji Kartasura.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar