Tribun Lampung / Wakos
Kepala Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandar Lampung Komisaris Dery Agung Wijaya (kanan)
Petugas Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandar Lampung menangkap tersangka pencurian di toko AC bernama Sandi. Sandi merupakan karyawan toko tersebut.
Kepala Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandar Lampung Komisaris Dery Agung Wijaya mengatakan, Sandi mencuri uang tunai 6,5 juta dan telepon genggam. "Sebagian uang curian dipakai untuk main judi online karena tersangka kecanduan judi online," ujar Dery kepada wartawan, Jumat (10/7/2015).
Sebagian uang lainnya, tutur Dery, dipakai untuk kebutuhan sehari-hari. sumber: TRIBUNLAMPUNG.CO.ID
Tidak ada komentar:
Posting Komentar